Banyak siswa kesulitan belajar matematika apalagi fisika, padahal untuk belajar matematika dan fisika sangat sederhana. 1. Harus memiliki basic hafalan hitungan dasar kelas 2 SD, dalam arti kata lancar melafalkan perkalian dari 1 sampai 10 secara paralel minimal 15 detik untuk perkalian 7 dari 1 sampai 10 misalnya. Standar rata-rata 10 detik satu set perkalian 7, dibawah 10 detik tergolong excelent. 2. Memiliki minat untuk menghitung , tidak alergi melihat angka. 3. Melatih dasar-dasr variabel hitungan, yang bisa dilatih sejak dini dan tidak perlu belajar terlalu serius dan memeras otak dengan keras , ini bisa dilatih dan bisa dibaca juga di buku “RAHASIA BELAJAR MATEMATIKA DAN FISIKA”. 4. Banyak ber latihan soal-soal hitungan dan sering diulang-ulang agar tersimpan dimemori, jadi tidak dihafalkan seperti cara guru mengajarkan siswa dengan metode drilling. 5. Harus mampu berlatih membuat soal dalam kategori sederhana hingga tingkat mahir, yang